Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

Pojok Jakarta ditanyakan dalam Rumah & KebunLain - Rumah & Kebun · 1 dekade yang lalu

Racun Serangga?

Saya punya pohon rambutan, mangga, dan jambu bol yang daunnya selalu jadi santapan serangga. Disamping itu, entah penyakit apa, sebagian besar daunnya juga keriting dan ada bercak-bercak hitam. Untuk melakukan penyemprotan insektisida cukup sulit karena pohonnya cukup tinggi. Saya pernah dengar ada obat (jenis insektisida?) yang ditebarkan diseputar akar yang akan membuat daun-daun menjadi tidak disukai hama.

Apa benar ada jenis insektisida seperti itu, dan kalau benar apa namanya dan dimana bisa diperoleh.

Terimakasih atas penjelasannya.

Salam

2 Jawaban

Peringkat
  • 1 dekade yang lalu
    Jawaban Favorit

    kayaknya ga pernah denger de om, kalau buat campuran tanah supaya rumput2 liar ga tumbuh ada, tapi kalau supaya serangganya ga doyan makan daun ga ada de...

    kalaupun ada butuh berapa liter tuh kan pohon mangga rambutan dan jambu bol besar2...

    ngomong2 ini daerah candi borobudur yah kk ada pohon rambutan...mau dunk he he he

    coba u tanya di forum http://www.trubus_online.com/

  • Anonim
    1 dekade yang lalu

    ada... datang aja ke toko pertanian beli pestisida sebar (sudah dalam kemasan...) misalnya: Petrofur, Furadan.... banyak dech macamnya

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.