Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

anne
Lv 4
anne ditanyakan dalam Sains & MatematikaOther - Sains · 1 dekade yang lalu

kira2 di bidang farmasi lebih berguna untuk masyarakat apa Y?

farmasi kan bisa apa aja,,

seperti buat obat, pengawas makanan, pembuat kosmetik, jadi apoteker, masih banyak lagi kan?

nah, klo untuk wanita bagusnya di industri atau klinik atau lainnya?

boleh minta saran??

5 Jawaban

Peringkat
  • 1 dekade yang lalu
    Jawaban Favorit

    Semua Ilmu PASTI bermanfaat, bila kita meniat-kannya. Saya masih prihatin dengan Farmasi, karena yang menjadikan harga obat MAHAL bukan-lah biaya produksi tapi . . . . tapi kurang "ILMU".

    Saya harap anne, kelak menjadi solusi sebagai Pharmacist.

  • 1 dekade yang lalu

    biasanya wanita lbh telaten+teliti dr pria,, mmm??

    klo gw bilang sih wanita lbh cocok di lab,,

    jadi peneliti, bkn obat ato pgawas makanan, yaaa sama aja lah..

  • 1 dekade yang lalu

    sebaiknya klinik saja, karena disitu potensi dan kemampuan anda benar-benar diuji. hal itu sangat bagus untuk pengembangan ilmu anda dibanding kalau kerja di industri yang menoton itu-itu saja tidak ada tantangan lain.

  • 1 dekade yang lalu

    hari gini tanya masalah farmasi? hampir 50% perusahaan bio tehnologi kini sudah ramai2 memacu diri untuk menemukan produk apa yang bisa mengkondisikan sistim imun kita tetap stabil lho !!! CARI YANG NEW DONG, DANG-DING-DONG, LUPAKAN YANG LALU!!! YANG LALU BIARLAH BERLALU KARENA SESUNGGUHNYA YANG BARU SUDAH DATANG. GO - GO - GO............................................................................!!!

    Sumber: <www.4life.com>
  • Anonim
    1 dekade yang lalu

    wanita itu bagus di berbagai bidang kok

    seperti :

    -- pengawas makanan, karena kebanyakan wanita harus jadita tukang masak, maka harus mengerti gizi yang baik untuk anak2 cikal - bakal masa depan kita

    -- Dokter, karena sentuhan wanita lebih lembut, teliti, dan penyabar

    -- Sales atau Humas, karena kecantikan wanita dan tutur kata yang lembut bisa meluluhkan hati Bos-Bos, pemimpin2, dan pejabat tinggi di Indonesia yang mata keranjang itu tuh.<ups itu hanya umpan saja ya>

    -- Guru, karena wanita lebih mengerti apa isi hati dan kemauan dari anak2, maka wanita lebih cenderung mengerti bagaimana mengajar anak2 sekolah. dan juga kalo guru cewek dah marah wah mungkin anak2 sekolah pada lebih takut, di banding guru lelaki, karena guru lelaki akan di tantang berantem kalo suka marah2. hehehe < pengalaman gw >.

    -- Ibu Rumah Tangga -- ini adalah suatu Pekerjaan yang Paling Tinggi Nilainya di mata semua orang, Se Orang Ibu Rumah Tangga adalah Orang Pertama dalam dunia ini yang mengajarkan ilmu, kebaikan, dll. sejak orang itu di dalam kandungan sampai dia lahir sampai orang itu besar dan sampai sepanjang masa. tahukah kamu semua, siapa yang pertama kali mengajarkan kita minum susu ? siapa yang pertama kali mengajarkan kita makan ? ya itu Adalah Ibu Kita.

    jaaaddiiii jawabannya menurutku wanita bagus di bidang yang mengarah ke Industri Rumah tangga, pendidikan, Kesehatan.

    Kalo masalah politik itu adalah punya kaum laki-laki, karena kebanyakan laki-laki lebih suka berantem, sama nipu, kecuali SAYA hehehe.

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.