Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.
HARDISK TIDAK BISA DIFORMAT?
Aku punya hardisk 40 gb. merek samsung
aku mau instal ulang ga bisa karena hardisk ga bisa diformat
kalau deteck sih masih normal
sudah aku coba pakai format XP prosesnya normal saja tapi setelah restart kembali seperti semula jadi hardisk yang belum keformat sama sekali.
aku juga sudah pakai norton partition magic juga ga bisa tolong yach bantuin doong
5 Jawaban
- ʎɯ˙oʞǝu Neko.MyLv 51 dekade yang laluJawaban Favorit
Beberapa kemungkinan:
1. MBR HDD anda terkunci (Write Protect), biasanya di BIOS laptop terdapat fitur ini untuk menjaga agar HDD tak terformat dengan sengaja atau karena boot virus, coba ada cari setting MBR Write Protect di BIOS dan set ke non-aktif.
2. HDD memiliki fitur write protect MBR. pada beberapa HDD fitur ini aktif dan mengakibatkan tak bisa di format, untuk menormalkannya kembali kamu dapat menggunakan tool HDD Samsung dari Hiren Boot CD
3. Kompter anda bermasalah, ya karena Controller HDD yang bermasalah. Kalau error ini kamu harus men cek kembali dengan drive lain apakah bisa format atau tidak, jika tidak, kamu dapat mengganti dengan PCI to IDE converter.
Semoga membantu
Keep smile answers : )
- 1 dekade yang lalu
Ikut nimbrung yaaa....
Kalo misalnya cara teman2 yang diatas masih NO EFFECT, coba bongkar CPU km, trus lihat cara pemasangan Hardisknya, kalo pemasangannya miring atau goyang mountingnya, itu juga bisa pengaruh lho, masalahnya aku pernah ketemu case yang kayak gini dengan merek hardisk yang sama pula. waktu itu, hardisknya ditaruh di t4 cd rom, jadi posisinya cuma dibautin sebelah, setelah aku pindahin ke t4 hardisk (slot yang dibawah) trus di bautin sampe rapat, akhirnya penyakitnya hilang.... Silahkan Coba...
Sumber: Experience>>>the best TEACHER - 1 dekade yang lalu
ok sekarang pake hardisk lain ,hardisk anda jadikan slave
install partitions magig 8
buka patition magig 8 ,terlihat hardisk anda bad, format total anda akan diminta restart (ikuti semua instruksi) setelah itu check dan format anda tunggu aja sampai proses selesai. restart lagi,
kalo gak pakai dos caranya buka comand prompt ketikan fdisk teru pilih hardisk yang akan diformat
silahkan mencoba
- 1 dekade yang lalu
Sudah dapat dipastikan haridisk kamu terkena virus.
Caranya kamu scan dan habisi virus yang ada atau delete dulu secara manual
- 1 dekade yang lalu
coba format pake fdisk. Fdisk bisa didapat di cd bootable windows me, 98, dibawah windows 2000.
Boot pake cd itu, terus keluar command promt trus ketik fdisk.
Booteble bisa di dapat di http://www.bootdisks.us/windows-millennium/17/wind...