Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

Muhammad H ditanyakan dalam Politik & PemerintahanPemilihan · 1 dekade yang lalu

Boleh engga' Menjadi Saksi dalam Pemilu merangkap 1 hingga 10 Partai?

Soalnya Saksi dalam Pemilu sekarang kan saksinya banyak hingga 40 an orang saksi, karena Partainya juga banyak, kalau seandainya banyak saksi yang engga hadir dalam Pemilu Di TPS terus ada yang merangkap 1 hingga 10 Partai Bagaimana ?

5 Jawaban

Peringkat
  • 1 dekade yang lalu
    Jawaban Favorit

    kalo itu sih enakan tanya KPK....., eh KPU !

  • 1 dekade yang lalu

    Menurut gue boleh-boleh aja... Buat tambah2 rejeki. Bayangin 1 partai X Rp. .....

  • 1 dekade yang lalu

    boleh aja kali ya,asal kamu jadi saksi relawan,...hehehe...asal bener2 jujur dan dapat dipercaya,ntar kalo dikasih snack jangan mau ya!"

    tapi ingat kamu nggak dapat komisi,kan relawan".

  • 1 dekade yang lalu

    menurut saya itu hanya akan membuat susah diri sendiri

  • 1 dekade yang lalu

    boleh bos...ini khan cair..dapat order saksi dari banyak partai. kalau 10 partai X 50.000 khan dapat 500rb kerja seharian bos

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.