Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

Webgain ditanyakan dalam Elektronik KonsumenTelepon · 1 dekade yang lalu

kenapa nokia tidak terbitkan HP dual Sim?

ada yg tau alasan kenapa nokia tidak terbitkan hp dual sim untuk GSM

5 Jawaban

Peringkat
  • 1 dekade yang lalu
    Jawaban Favorit

    Karena Nokia punya market share sendiri, dan kebudayaan punya nomor lebih dari satu itu hanya dari org Asia saja, kalau di Eropa dan Amerika, operator tidak sebanyak di Indonesia (yg mencapai 10 operator), disana palingan cuma 2 atau 3 saja, dan disana pakai sistem bundling, serta tarifnya murah, jadi orang sana tidak suka gonta ganti nomor, selain itu kan susah kalau ngasih tau no kita yg baru, jadi operator disana bukan perang tarif seperti di Indonesia, tapi perang layanan...

    Jadi Nokia sendiri berpikir belum perlu utk membuat HP dual atau triple SIM...

  • Anonim
    1 dekade yang lalu

    Nokia adalh vendor hp besar dgn hp one sim ia bsa meraih pasar dgn max jd g usah dual sim,

    konsen ke one sim dgn fitur yg d perbhrui dan menarik tentu nokia sdh bsa memikat konsumen........

    lgpula hp dual sim spertiny belum max

    lbih baik one sim asal produktif..

    tp sesuaikn dgn kbtuhan anda,,,

    Sumber: pkiran
  • 1 dekade yang lalu

    Jujur saya tidak tahu ,, pengen nambah poin ajah ..

    Sumber: mau tau aja ..
  • 1 dekade yang lalu

    kemungkinan hp dual sim pembuatannya kurang bagus, dan diketahui bahwa hp dual sim made in china selama ini kurang begitu stabil cara kerjanya...kadang-kadang reset dan mati sendiri dan juga pihak vendor seperti Nokia/Soner pasti kalah harga dengan hp produk china. Coba anda lihat hp dual sim made in china harganya bisa 600ribu bandingkan dengan hp dual sim merek samsung..4 juta. nach merek samsug ini tak bakal laku dipasaran.

  • 1 dekade yang lalu

    Gw pernah baca di mana (lupa) ...

    "Nokia tdk mengeluarkan ponsel dual SIM karena berkonsentrasi pada ponsel single SIM pada umumnya ..."

    Pendapat gw:

    "Lgpula tentu Nokia tak mau krn ponsel itu, penjualan jd berkurang bukan?!"

    Misalkan seseorang membutuhkan 2 buah nomor ... Skrg tentu harus membeli 2hp utk menggunakan ke2 nomor tsb ... tapi kalau ada ponsel dual SIM tentu hanya membeli 1hp saja ...

    Nokia rugi juga kn??

    Sumber: Berbagai sumber
Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.