Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.
Kenapa kualitas hasil scan beda jauh?
kualitas hasil scan dari scanner tunggal(husus scaner) dengan scaner yang multifungsi (print,scan,copy) hasilnya jauh berbeda dengan settingan yang sama. kualitas scaner tunggal lebih bagus dari scaner multifungsi . kenapa yaa??
scaner tunggalnya EPSON V100.
scaner multinya XEROX Workcenter 220
2 Jawaban
- ?Lv 41 dekade yang laluJawaban Favorit
Sudah tentu berbeda kwalitas karena resolusi scanning EPSON V100 = 3200 x 9600 dpi sedang kemampuan scanning XEROX Workcenter PE220 hanya = 600 x 600 dpi. Amat jauh perbedaannya. Harus kita maklumi karena EPSON V100 dibuat memang hanya untuk fungsi scanning karena itu dia memang memiliki kemampuan maximal.
- Anonim1 dekade yang lalu
lho? printerku yang juga bisa scan dan copy bisa nge-scan sebaik mesin khusus scanner..
gak bohong lho..
mungkin ada yang salah dengan printermu.. apa mereknya?