Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

~ [S.T.A.R.S] ~ ditanyakan dalam Game & RekreasiPermainan Kartu · 1 dekade yang lalu

master-master yugioh masuk?

aku mau nanya nih

1) gimana cara nge aktif pin kartu gabungan dari kartu exodia yugioh gx tag force evolusion

2) siapa yang akan menjadi pemenang di turnament di adakan oleh kaiba

3) siapa saja musuh terberat yami yugi

4) gimana cara mendapat kan semua pack di yugioh gx ps 2

5) apa nmaa lain dari yami yugi

6) kartu apa yang paling besar sepanjang sejarah yugioh

7) sebutin nama nama kartu dewa di yugioh

8) dan apa nama gabungan dari kartu dewa

9) siapa saja nama teman yugi

10) sebutin gabungan dari red eyes b dragon dan dark magician

udah itu aja tolong yah.... jawab

dari pertanyaan adik ...

3 Jawaban

Peringkat
  • ?
    Lv 5
    1 dekade yang lalu
    Jawaban Favorit

    1.Kalo Exodia Forbidden: Tunggu aja smpai kelima bagian Exodia terkumpul di tangan. Kalo udah terkumpul lima2nya, kita lngsung menang secara otomatis.

    Kalo buat ngaktipin Exodia Necross: Tunggu sampai kelima bagian tubuh Exodia (Left Arm, Right Arm, Left Leg, Right Leg, & Exodia the Forbidden One) ada di kuburan. Lalu aktifkan Spell Card, “Contract With Exodia”, dan panggil Exodia Necross dari deck.

    2.Pemenangnya tentu saja Yugi Mutou yg berhasil mengalahkan Kaiba disemifinal dan Malik di final.

    3.Sya msih bertahan dgn berpndapatku yg dulu, kalo musuh terberat Yami Yugi hanya 2 yaitu Yugi Mutou (Yugi yg satunya lagi) dan Seto Kaiba, 2 org ini prnah mengalahkan Yami Yugi.

    4.PACK:

    *FIRST MONSTER, FIRST SPELL-TRAP, STEP UP SPELL-TRAP & FIRST EFFECT MONSTER: Terbuka sejak pertama kali main

    *FIRST FUSION & STEP UP FUSION: Terbuka setelah tanggal 7 Mei

    *ANTI EFFECT, LIFE BREAKER & GO GO DIRECT: Punya koleksi paling kurang 80% dari pack First Effect Monster, Step Up Spell-Trap & Step Up Fusion

    *VISITOR FROM THE DARK: Terbuka setiap hari Senin (Monday)

    *EMERGENT FIRE: Terbuka setiap hari Selasa (Tuesday)

    *WATER OF LIFE: Terbuka setiap hari Rabu (Wednesday)

    *GIFT OF WIND: Terbuka setiap hari Kamis (Thursday)

    * PLATINUM LIGHT: Terbuka setiap hari Jumat (Friday)

    *EARTH DWELLERS: Terbuka setiap hari Sabtu (Saturday)

    *LUCKY ECONOMY PACK: Terbuka setiap hari Minggu (Sunday)

    *ENDLESS THOUGHTS: level duelist 5/lebih untuk membuka pack ini

    *FLIP THE PICTURE: level duelist 10/lebih untuk membuka pack ini

    *EQUIP ME: level duelist 15/lebih untuk membuka pack ini

    *MORE ETERNAL MEMORIES: level duelist 20/lebih untuk membuka pack ini

    *SPEED KING: level duelist 25/lebih untuk membuka pack ini

    *SPICE OF DUEL: level duelist 30/lebih untuk membuka pack ini

    *FAIRY’S SKY: level duelist 35/lebih untuk membuka pack ini

    *DRAGON DRIVE: level duelist 40/lebih untuk membuka pack ini

    *FIEND NIGHT: level duelist 45/lebih untuk membuka pack ini

    *SYMBOL 50: level duelist 50/lebih untuk membuka pack ini

    *SKILLFUL SPELLCASTER: Tamatkan game dgn paling kurang 5 karakter yg berbeda sbagai partner

    *COLD SKIN: Duel Rangking mencapai 50% atau lebih

    *RITUAL DANCE: Pemain bermain lebih dari 20 jam

    *WAVE OF THE FUTURE: Menang 10 kali berturut-turut dalam duel

    *GOOD OL’ RAYS: Kalah 10 kali berturut-turut dalam duel

    *HERO EMERGES!: Berhubungan baik dengan Jaden Yuki

    *A MACHINES SOUL NEVER SLEEP: Berhubungan baik dengan Syrus Truesdale

    *BEAST KINGDOM: Berhubungan baik dengan Chumley Huffington

    *MAIDEN’S HEARTBEAT: Berhubungan baik dengan Alexis Rhodes

    *NEVER GIVE UP: Berhubungan baik dengan Chazz Princeton

    *WARRIOR’S PYRAMID: Berhubungan baik dengan Bastion Misawa

    *TECHNOLOGY MASTER: Berhubungan baik dengan Zane Truesdale

    *BIT PLAYERS: Mainkan part 2 dan part 3 dgn karakter yg ada di page 2

    *VANILLA GLOOM: Mainkan part 2 dan part 3 dgn karakter yg ada di page 3

    *TAG SURVIVOR: Terbuka saat berhasil memasuki part 2

    *PRINCETON POWER: Tamatkan part 2 dan part 3 dengan Princeton bersaudara (Chazz, Slade & Jagger Princeton) sebagai partner

    *APPROACH THE HOTTIES: Tamatkan part 2 dan part 3 dengan Mindy sebagai partner

    *DOROTHY’S SOUL: Tamatkan part 2 dan part 3 dengan Dorothy sebagai partner

    *SADIE’S SOUL: Tamatkan part 2 dan part 3 dengan Sadie sebagai partner

    *MIDDAY CONSTALATION: Pake cheat, pencet atas, atas, bawah, bawah, kiri, kanan, kiri, kanan, X, O di layar pembelian kartu

    *DOUBLE TRIPLE DESTINY DRAW: Terbuka stelah berhasil membeli Golden Egg Sandwich

    *CHECKERED FLAG: Terbuk saat memiliki kurang lebih 90% koleksi kartu

    5.Nama lain Yami Yugi: Yugi Mutou (Nmanya Yugi Asli), Selain itu diketahui bahwa Yami Yugi adalah Raja Mesir Kuno yg dijuluki Pharaoh dan memiliki nama asli Atem.

    6.Paling besar apanya nih? Attack, Defence, atau Effect? Aku jwab berdsarkan attack sja yah: Obelisk (atk.4000), Ra (atk.sesuai jumlah total atk monster yg dijadikan tumbal), Slifer (atk.jumlah kartu tangan x 1000), Wicked Avatar (Att.monster terkuat diarena ditmbah 1), Wicked Dreadroute (atk.4000), Five God Dragon (FGD, atk.5000), Master Dragon Knight (atk.5000), Blue Eyes Ultimate Dragon (atk.4500), Cyber End Dragon (ATK.4000), Master of Oz (atk.4200), Rainbow Neos (atk.4500), Rainbow Dragon (atk.4000), Sacred Beast card, dlsb

    7.Kartu Dewa Mesir: Slifer The Sky Dragon, Obelisk The Tormentor, Winged Dragon of Ra

    Kartu Dewa Iblis: The Wicked Avatar, The Wicked Dreadroute, The Wicked Eraser

    Kartu Secred Beast: Uria Lord of Sealing Flames, Hamon Lord of Striking Thunder, Raviel Lord of Phantasms

    Kartu Dewa Exodia: Exodia The Forbidden, Exodia Necross, Exodius the Ultmimate Forbidden Lord

    8.Gabunganx kartu Dewa Mesir: The Creator of Light, Horakthy

    Gabunganx Kartu Sacred Beast: Armityle The Chaos Phantom

    9.Sahabat2nya Yugi: Jonouchi, Anzu, Honda, dan Ryuuji.

    10.Fusion Red Eyes: Black Skull Dragon (dgn Summoned Skull), Meteor Black Dragon (dgn Meteor Dragon)

    Fusion Dark Magician: Dark Paladin (dgn Buster Blader), Dark Flare Knight (dgn Flame Swordsman)

    Sumber: Hmmmmm......
  • 1 dekade yang lalu

    Simple aja

    Jawabannya kya yg laen nya

    sbenernya itu bukan pertanyaan kan?

    Cm ngetes

    Sumber: Animexer
  • 1 dekade yang lalu

    1. lo' kelima limax sudah ada ditangan kartux akan aktif sendiri dan kamu akan menang langsung walaupun di putaran lawan

    2. yami yugi. dia bisa ngalahin yami marick di final

    3. seto kaiba, yami marick, yami bakura, pegasus, yugi mutou

    4.ini jawabanx tapi dgn bahasa inggris, gak pa pa ya

    1. First Monster: Available at start

    2. First Spell-Trap: Available at start

    3. First Fusion: Play after May 7th

    4. First Effect Monsters: Available at start

    5. Step Up Spell-Trap: Available at start

    6. Step Up Fusion: Play after May 7th

    7. Anti Effect: Pack 4, 5, 6 has at least 80% collected

    8. Life Breaker: Pack 4, 5, 6 has at least 80% collected

    9. Go Go Direct: Pack 4, 5, 6 has at least 80% collected

    10. Visitor From The Dark: First stage Monday

    11. Emergent Fire: First stage Tuesday

    12. Water Of Life: First stage Wednesday

    13. Gift Of Wind: First stage Thursday

    14. Platinum Light: First stage Friday

    15. Earth Dwellers: First stage Saturday

    16. Lucky Economy Pack: First stage Sunday

    17. Endless Thoughts: Player over level 5

    18. Flip The Picture: Player over level 10

    19. Equip Me: Player over level 15

    20. More Eternal Memories: Player over level 20

    21. Speed King: Player over level 25

    22. Spice of Duel: Player over level 30

    23. Fairy's Sky: Player over level 35

    24. Dragon Drive: Player over level 40

    25. Fiend Night: Player over level 45

    26. Skillful Spellcasters: At least five characters cleared all three stages

    27. Cold Skin: 50% collected at the Duel Ranking

    28. Ritual Dance: Player play time more than 20 hours

    29. Symbol 50: Player over level 50

    30. Wave Of The Future: Ten consecutive wins

    31. Good Ol' Days: Ten consecutive losses

    32. Hero Emerges!: Have the best relation with Jaden Yuki

    33. A Machines Soul Never Sleeps: Have the best relation with Syrus truesdale

    34. Beast Kingdom: Have the best relation with Chumley Huffington

    35. Maidens Heartbeat: Have the best relation with Alexis rhodes

    36. Never Give Up: Have the best relation with Chazz princeton

    37. Warriors Pyramid: Have the best relation with Bastion Misawa

    38. Technology Master: Have the best relation with Zane truesdale

    39. Bit Players: Use the characters in page two to finish stages 2 and 3

    40. Vanilla Gloom: Using the characters in page three to finish stages 2 and 3

    41. Tag Survivor: Enter stage 2

    42. Princeton Power: Clear stages 2 and 3 with the Princheton Brothers

    43. Approach the Hotties: Clear stages 2 and 3 with Mindy

    44. Dorothy's Soul: Clear stages 2 and 3 with Dorothy

    45. Sadie's Soul: Clear stages 2 and 3 with Sadie

    46. Midday Constellation (Noon Star): Enable cheat code (atas,atas,bawah,bawah,kiri,kanan,kiri,kanan, X,O)

    47. Double Triple Destiny Draw: Buy the Golden Egg

    48. Checkered Flag: Have over 90% cards collected

    5.kalo yugi yg kecil namax yugi mutou

    yami yugi juga sering dipanggil pharaoh oleh pendeta2 dan tamenx

    tapi pas dia sudah di dunia lain (dak tau namax ) nama aslix ditemukan oleh temen2x yakni

    ATEM

    6. exodia the forbiden one

    slifer of the sky dragon

    obelisk the tormentor

    winged dragon of ra

    zork necrophades

    F.G.D

    daragon master knight

    dll

    7. God Cards (Kartu Dewa)

    Slifer (Osiris) The Sky Dragon

    Obelisk The Tormentor

    The Winged Dragon of Ra

    Wicked God Cards

    Kartu ini merupakan kebalikan dari God Cards, yang bertipe Fiend dan ber-attribute kegelapan. Kemiripannya dikarenakan mempunyai efek khusus yang hampir serupa dengan God Cards di anime. Berbeda dengan kartu God Cards, kartu ini boleh digunakan dalam Duel.

    The Devils Dreadroot (mirip Obelisk)

    The Devils Avatar (menyerupai Ra dalam bentuk Sphere Mode)

    The Devils Eraser (mirip dengan Osiris/Slifer)

    Exodia the Forbidden One

    Sacred Beast (Uria, The Lord Of Searing Flames ; Hammon, The Lord Of Striking Thunder ; Raviel, The Lord of Phantasm)

    Fusion dari 3 Sacred Beast (Armityle, The Chaos Phantasm)

    8.The Creator God of Light, Horakhty

    9.·Joy wheeler

    Anzu Mazaki/Tea Gardner

    · Hiroto Honda/Tristan Taylor

    · Sugoroku Mutou

    · Ryuji Otogi/Duke Devlin

    10. red eyes B dragon :

    black skul dragon( dgn sumoned skul)

    meteor black dragon (dgn meteor dragon)

    dark magician:

    dark paladin (dgn buster blader)

    dark flare knight (dgn flame swordman)

    Sumber: pengalaman www.wikipedia.com www.askcheats.com sory kalo banyak salah penulisan kata
Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.