Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

R-V
Lv 6
R-V ditanyakan dalam Komputer & InternetPemrograman & Desain · 1 dekade yang lalu

Langkah2 apa yang harus saya lakukan agar MS Office 2007 & 2010 bisa terinstall d komputer saya?

saya memakai Windows XP, Ramnya 1022. Namun knapa kok MS Office 07 & 10 saya tdk bisa terinstall di komputer saya?

Saya mau minta bantuannya ke anda semua.

Terima Kasih.

Perbarui:

emm. maksud saya, kedua-duanya (MS Office 2007 & 2010) sama2 tidak bisa terinstall. Dikarenakan ada Error. Jadi saat ini saya cuma memakai MS 2003.

2 Jawaban

Peringkat
  • 1 dekade yang lalu
    Jawaban Favorit

    Install salah satunya terlebih dulu, misal 2007 dulu.

    Lalu ubah folder Microsoft Office di C:\Program Files dengan nama lain, jangan lupa shortcut-shortcutnya juga diganti destination-nya. Dan juga nama menunya di Start menu

    Baru Install yang 2010

    oh , kalo itu, mungkin salah dari installernya kali

  • 1 dekade yang lalu

    saya sarankan lebih baik install salah satu keduanya saja selain efisiensi memori hardisk juga efisiensi kinerja RAM.

    mungkin yang menyebabkan terjadinya error itu karena kedua-duanya di install.

    kalau masih error mungkin kedua software instalasi tersebut mengalami crash

    lebih baik anda meminta lagi kepada teman atau unduh di internet

    kalau anda kaya beli saja yang aslinya di jamin jarang error

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.