Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

? ditanyakan dalam Komputer & InternetLain-lain - Komputer · 10 tahun yang lalu

Pilihin aqu Laptop harga 4~5jutaan?

Aku pengen si yg merk asus .dan karna aku masih pemula alias lum tau tentang tntang laptop

aku percyakan pd para master mungkin aku buat game.internetan mungkin +plus spek dan alasan knapa milih itw MaKASI GAN !!

4 Jawaban

Peringkat
  • Rogue
    Lv 7
    10 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    Asus A43E

    Core i3 2310 2.1Ghz, 14" HD Color Shine, 2GB DDR3, 500GB, Intel HD, DVDRW, Camera, Wifi, No Bluetooth, Card Reader, DOS 4.457.000,-

    intel hd 6000 cukup powerfull, untuk game kelas medium kaya PES 2011, COD 4, dah lancar

    Asus X42JY

    Intel P6200 2.13Ghz, 14" HD Color Shine, 2GB DDR3, 320GB, Ati Radeon HD 6470 1GB, DVDRW, Camera, Wifi, No Bluetooth, Card Reader, DOS 4.310.000,-

    tapi kalau mau lebih bagus VGAnya tapi gak masalah kalau gak dapet core i bisa ambil ni... kalau buat gaming jelas lebih bagus...

    Asus X42DE

    AMD N830 (Triple core), 14" HD Shine, 2GB DDR3, 320GB, ATI HD6470 512MB DDR3, DVDRW, Campera 1.3MP, Wifi, Bluetooh, Card Reader, DOS Rp 4,052,000

    kalau mau yang AMD yang ini, processornya malah lebih bagus daripada P6200, ni processor setara ma i3 330m... VGA 512mb dah lebih dari cukup buat laptop, jadi gak akan masalah... cukup susah cari barangnya yang VGAnya 6470, biasanya yang ada yang VGAnya dibawah yaitu 5470..

    kalau memang da 5juta lebih ada barang lebih bagus:

    Asus A43SV-VX072D

    Core i3 2310 2.1Ghz, 14", 2GB DDR3, 500GB, Nvidia GT540 1GB DDR3, DVDRW, Camera, Wifi, Bluetooth, Card Reader, DOS Rp 5,228,000

    i3 sandy bridge+ GT 540.. ni barang banyak dicari coz memang murah tapi kualitasnya buat game memang dah bagus, lebih bagus dari semua yang saya sebutin diatas tu... sangat recommended buat gaming tapi budget low, speakernya aja yang agak kurang mantep tapi kalau performa gaming jelas bagus

  • 10 tahun yang lalu

    Kalo akulebih milih produk lokal yaitu axio ato byon. Cukup bagus kok n terutama harganya yang lebih terjangkau. Cintailah produk-produk Indonesia...

  • 10 tahun yang lalu

    recomended

    Asus A43SV-VX072D

    di jamin T.O.P dahhhhhhhhh

    Sumber: pengalaman
  • Ronald
    Lv 4
    10 tahun yang lalu

    Anda bisa pertimbangkan Acer 4750 dan Asus A42F series, kalau yg Asus sudah punya VGA ATI atau NVDIA optimus

    Sumber: Victoria Computer - Computer City - Makassar / SulSel
Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.