Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

?
Lv 4
? ditanyakan dalam Ilmu SosialSosiologi · 8 tahun yang lalu

mengapa semakin hilang rasa keperdulian dalam masyarakat kita , BANGSA INDONESIA ?

4 Jawaban

Peringkat
  • 8 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    Hilangnya jati diri bangsa

    karena anak muda lebih menyukai budaya bangsa lain

    efeknya jelas nggak peduli lagi dgn budaya bangsa sendiri

    sehingga negara tetangga sangat sibuk merebut

    budaya bangsa kita yang sudah tidak dirawat lagi

    harusnya seluruh budaya nasional diinventarisir oleh pemerintah

    dan daftarnya di umumkan di internet shg rakyat tahu dan

    menjaga kelestarian budaya nasional bersama - sama

  • 8 tahun yang lalu

    karna masuknya kebudayaan barat yang semakin memasyarakat.

  • 8 tahun yang lalu

    Hal tsb karena efek negatif dari globalisasi & kemajuan teknologi. Dengan semakin menjamurnya PC tablet & smartphone dengan harga terjangkau memang menguntungkan konsumen dengan banyak masyarakat Indonesia yang membeli & menggunakannya. Namun ada sefek negatifnya, akibat terlalu sering bermain gadget menjadikan masyarakat melupakan aktivitas sosial dengan sesamanya, hal ini juga berdampak pada kurangnya kepedulian terhadap lingkungan sekitar.

  • 8 tahun yang lalu

    mungkin kurangnya pendidikan sosial, minta di ajari PPKN lagi paling ntu

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.