Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

Gan, mohon bantuan rekomendasinya , ttg spek dibawah ini, support apa tidak? Yth. Para Master dan Suhu Dekstop?

Gan, mohon bantuan rekomendasinya , ttg spek dibawah ini, support apa tidak?

Yth. Para Master dan Suhu Dekstops .

Aku mau rakit PC / dekstops ( utk. kerja harian, internetan, gaming dllnya ), mana yg lebih baik dari 2 alternatif speks sbb :

A. 1. Proci Core i7 3770 ivybridge 3,4 GHz LGA 1155

2. Mobo GigaByte GA-Z 77 X-D3H

3. VGA MSI HD7950 3 GB

4. HDD 3TB 7200 RPM, SATA III, 64 MB, Chache 3,5 " WD 30 EZRX (GREEN)

5. PSU Inlight 550 W

6. Cassing SH 891 Delux Iron X

B.1. Proci Core Intel i7 ivyBridge 3,4 GHz LGA 1155==> sama dengan A.

2. Mobo GigaByte GZA-77X-DHS => sama dengan A.

3. VGA Digital Alliance HDD 7950 3 GB 384 But DDR5 ATi Radeon PCl =>Beda dengan A

4. HDD 3 TB, 7200 RPM, SATA III, 64 MB, Chache 3,5 " WD 30 EFRX (RED)=>Beda dengan A

5. PSU Inlight 550 W => sama dengan A

6. Cassing SH 891 Delux Iron X => sama dengan A.

-Mohon diberi alasannya. ( Oh yaa, proci i7 dan Cassing sudah aku punya ).

-Apa ada dari kedua pasangan speks diatas yang perlu di sesuaikan / diganti agar lebih support ?

-Apa RAM , Monitor, DVDRW yang cocok ( support) kepada masing-masing spek diatas ( A dan B ) ?

-Apa daya PSU cukup atau kurang ?

( data tsb. aku simpulkan dari jawaban agan-agan atas pertanyaanku sebelumnya ).

Masalah buget nggak perlu di masalahkan, karena aku cicil sesuai kemampuanku.

TERIMA KASIH sebelumnya. SALAM

1 Jawaban

Peringkat
  • ?
    Lv 7
    8 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    - spesifikasi yang kamu rakit sesuai, namun ada beberapa yang harus diganti

    1. vga yang digunakan :

    Manli Geforce GTX 670 2GB DDR5 Dual DVI - HDMI - DP Rp 3,838,000

    HD 7950 rata rata harganya berkisar 3,5-4 juta rupiah yang dimana di rentang harga

    segitu ada nvidia gtx 670 diatas yang harga kurang lebih sama namun vga diatas

    memiliki kinerja up to 40 % lebih baik dari hd 7950 atau kalau memang budget

    misal agak terbatas saya lebih menyarankan ini :

    Sapphire Radeon HD7870 XT 2GB DDR5 256 Bit Boost Lite Rp 2,588,000

    performa yang di hadirkan dari vga diatas cuma kalah sekitar 20 % dari HD 7950

    tidak terlalu berasa, namun harga yang ditawarkan jauh lebih murah yang dimana

    kamu bisa menggunakan untuk hal lain

    2. hardisk yang digunakan.. kalau saran saya sih lebih baik pakai yang seagate

    saja. yg tanpa ada kelas kelasan yg dimana performanya diantara wd blue dan

    wd black

    Seagate 3TB SATA3 64MB - 7200 RPM (Ready) Rp 1,420,000

    dan disarankan juga untuk membeli SSD yang dimana SSD ini performa nya

    3x daripada hardisk namun dengan fungsi yang sama yaitu untuk nyimpan

    data permanen.

    KINGSTON V+200 Series [SVP200S37A/120G]

    120GB, Solid State, MLC NAND, SATA III, 2.5"

    Rp 1,227,600

    namun, kelemahan ssd adalah harganya yg agak mahal, jadi tidak usah beli yang

    ukuran besar dimana nanti saat kamu rakit kamu minta windows di instal di SSD yg

    dimana kalau windows berada di ssd performa harian akan meningkat drastis di

    banding dengan hdd. dan kamu juga bisa instal applikasi berat macam autocad di

    ssd namun untuk game karena ukuranya besar kamu instal di hdd

    - Corsair DDR3 Vengeance Blue PC12800 8GB (2X4GB) Rp 684,000

    AOC 23" I2340VE Rp 2,180,000

    Lite On DVD RW 22X SATA [OEM] (Ready) Rp 164,000

    - soal masalah daya psu 500 watt sudah cukup. namun jangan pakai enlight

    (tulisanya englight bukan inlight) soalnya kualitas mesinya kurang bagus.

    berikut psu yang saya sarankan :

    Seasonic SS-500ES 500W - Bronze - 5 Years Rp 605,000

    yang lainya ok.

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.