Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

Hoki 2010 ditanyakan dalam Sains & MatematikaIlmu Kimia · 8 tahun yang lalu

Soal kimia, bantu yaa?

Larutan NH3 dicampurkan dengan padatan garam (NH4)2SO4 0,01 M sehingga konsentrasi NH3 menjadi 0,1 M. Bila Kb NH3 = 2x10^-5 pH larutan yang terjadi adalah..

4 Jawaban

Peringkat
  • 8 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    campuran basa lemah dan asam konjugasinya membentuk buffer.

    NH3 <==> NH4^+

    Basa asam konjugasi

    [OH^-] = Kb (mol Basa Lemah/mol Asam Konjugasi)

    [OH^-] = 2x10^-5 (0,1 / 2 . 0,01)

    [OH^-] = 2x10^-5 (0,1/0,02)

    [OH^-] = 10^-4

    pOH = 4

    pH = 10

  • 8 tahun yang lalu

    NH3 merupakan basa lemah

    (NH4)2SO4 merupakan garam yang berasal dari basa lemah dan asam kuat

    Jika keduanya dicampur akan terbentuk larutan penyangga

    asam yang diikat oleh garam ng = 2 (0,01 M) = 2x10^-2 M

    [OH⁻] = Ka nb/ng

    .........= 2x10^-5 (0,1 / 0,02)

    .........= 10^-4

    pOH = - log [OH⁻]

    .......= - log (10^-4)

    .......= 4

    pH = 14 - 4 = 10..<-- jawaban

    Ok ?

  • Agil
    Lv 6
    8 tahun yang lalu

    Demi Allah, aku guru kimia, tapi males mau ngitungnya, maaffffff hehehe

  • 8 tahun yang lalu

    Aduh maaf gam ane bahasa gan

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.