Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

ipus
Lv 6
ipus ditanyakan dalam Hiburan dan MusikMusikBernyanyi · 5 tahun yang lalu

(CURHAT) aku ingin jadi penyanyi, tapi nggak tahu harus bagaiimana?

Sejak remaja, aku pengen banget jadi penyanyi. Sayangnya, untuk mewujudkan itu sulit sekali, aku merasa ruang gerakku sangat terbatas, karena kondisi ekonomi dan lingkungan yang pas-pasan.

Memang, aku pernah 4 kali ikut ajang pencarian bakat di TV, tapi belum pernah lolos audisi. Untuk lomba nyanyi tingkat lokal, di daerahku jarang ada. kalaupun ada, biasanya untuk anak-anak, sedangkan umurku sekarang 27 tahun.

Pernah aku berpikir jadi penyanyi kafe, tapi orang tuaku tidak mengizinkan. selain karena pendidikanku sarjana, apalagi penyanyi kafe sering diidentikkan dengan kehidupan malam. Sejak dulu memang orang tuaku kurang merestui untuk mengembangkan bakatku yang satu ini.

Saat ini, aku cuma bisa mengeksplor bakatku di gereja dan tempat kursus vokal. Aku ingin sekali mengembangkannya lebih lagi. Sering aku bermimpi punya single atau bahkan album sendiri. Tapi aku nggak bisa menciptakan lagu sendiri.

Tolonglah, aku harus bagaimana?

6 Jawaban

Peringkat
  • dicky
    Lv 5
    5 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    kamu di mana? kalo sekitar bandung bisa aku bantu. antara lain :

    1. lagu yg aku ciptakan sendiri yg cocok dengan karakter kamu

    2. kemudian rekam di studio

    3. aransemen ku buat sendiri dengan keyboard

    4. bikin klip , sekaligus edting video dan ku upload kle youtube

    ingat !!! raisha yg kini ngetop bermula dari youtube, bukan dari produser

    maaf saya bukan produser, tapi ini jalan terbaik dan termurah yg bisa kamu tempuh, semoga balasan ini atas restu tuhan, kalo minat bisa kirim email dicky_net@ymail.com

  • Anonim
    5 tahun yang lalu
  • 5 tahun yang lalu

    Ikut bintang radio di RRI/TVRI dulu saja gan

  • nada
    Lv 5
    5 tahun yang lalu

    bikin rekaman lagu cover , upload di yutub

  • 5 tahun yang lalu

    mungkin bukan dipanggung bakat kamu,cobalah yg lain yg masih sejenis...misalnya guru musik

  • 5 tahun yang lalu

    coba lewat youtube

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.