Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

Kapan bisa resign nih ya?

Gini-gini doang kerjanya, saking membosankannya bikin ngantuk 😨

6 Jawaban

Peringkat
  • Atom
    Lv 7
    2 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    Resignlah saat kamu merasa gaji kamu sekarang ini tidak cukup untuk hidup sehari-hari. Apalah arti kerja membosankan kalau kebutuhan hidup masih tercukupi, malah berlebih lagi dikala banyak orang yang masih kelaparan.

  • 2 tahun yang lalu

    Wiraswasta aja

  • ?
    Lv 5
    2 tahun yang lalu

    mending nyari kerja lain dulu baru resign, gak enakan nganggur lho ;)

  • 5 bulan yang lalu

    Sebelum resign perhatikan beberapa hal seperti berikut:

    1. Apakah anda ingin mencari pekerjaan di tempat lain atau mau membuka usaha sendiri.

    2. Usahakan tabungan kamu cukup untuk pengeluaran minimal 6 bulan sebelum kamu resign.

    3. Pastikan juga kamu sudah membuat planning jangka pendek dan jangka panjang jika kamu memutuskan untuk menjadi entrepreneur/wirausaha.

    Sumber: https://situskerja.id/

  • Anonim
    2 tahun yang lalu

    Kapan-kapan ...

  • Tole
    Lv 6
    2 tahun yang lalu

    Emang kerja nya apa

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.