Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

? ditanyakan dalam Pendidikan & ReferensiPendidikan Dasar dan Menengah · 2 tahun yang lalu

saya adalah pelajar sma yg baru masuk,klo misal nya saya mau kuliah jurusan akutansi,lebih baik pilih mana ipa / ips / boleh dua2 nya?

Saya belum ngerti total soal nya, please help.

5 Jawaban

Peringkat
  • 2 tahun yang lalu

    ips dong yah...............

  • Anonim
    2 tahun yang lalu

    Terserah kamu aja, banyal temen seangkatan w dari ips kuliah ambil bhs inggris tapi kerjanya di bank

  • 2 tahun yang lalu

    lebih baik pilih IPS saja

  • Anonim
    2 tahun yang lalu

    Seharusnya kalau mau nantinya kuliah di jurusan bisnis akuntansi, kamu saat SMA ngambil jurusan IPS. Hanya saja IPS itu adalah jurusan yg diadakan untuk menampung anak2 yg sebenarnya gak sanggup naik kelas di SMA (ini kenyataan lho) bila standar nya IPA.

    Perlu kamu ketahui bahwa lulusan terbaik jurusan bisnis/ ekonomi "umumnya" saat SMA dari IPA.

  • 2 tahun yang lalu

    Sebaiknya pilih ips. Di ips, kamu akan belajar lebih dalam soal akuntansi & ilmu penunjang lain seperti ekonomi.

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.