Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

Anonim
Anonim ditanyakan dalam Politik & PemerintahanPenegakan Hukum & Polisi · 1 tahun yang lalu

anggapan turis asing duitnya lebih banyak daripada turis lokal?

mau kapan majunya wisata indonesia  kl pengolah lokal masih punya mindset diskriminatif kayak begini

wairsan VOC 350 tahun hrs di buang kl mau maju

4 Jawaban

Peringkat
  • 1 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    Ini akibat keteledoran dan ke ribetan para pengolah nya.....dan pedagang asongan yg menganggu wisatawan mengikuti terus

    Ini gga ada ketegasan dr.pemerintah

    Jd.seakan akan mental.pengemis  keliatan banget

    Prihatin sih emang kl di lihat

  • 1 tahun yang lalu

    mungkin pada mikir 1 dolar 14000 jadi anggapannya semua turis luar itu banyak duit

  • 1 tahun yang lalu

    Mungkin mereka menganggap karna turis asing lebih mampu traveling ke berbagai negara makanya mereka pikir turis asing banyak duitnya padahal tidak selalu begitu hehe

  • 1 tahun yang lalu

    Sesungguhnya bukan mana yang banyak atau sedikit pada dasarnya nilai tukar atau mata uangnya dolladollar atau euro atau yang lainnya

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.