Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

? ditanyakan dalam Bisnis & KeuanganFinansial Pribadi · 1 tahun yang lalu

Tidak perlu kerja hanya berdoa saja bisa bayar semua pajak kendaraan?

Saya pemilik warkop juga pemilik agen beras,gula dan sembako punya banyak karyawan juga punya 2 mobil dan 3 motor antara lain yamaha xmax,honda pcx, all new kawasaki ninja 250 terlahir di keluarga orang kaya alhamdulilah semua pajak kendaraan bisa terbayar semua di samping itu juga rajin berdoa karna dari doa lah orang bisa kaya dan juga rajin sedekah pastinya.

4 Jawaban

Peringkat
  • ?
    Lv 7
    1 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    Yang sering manusia lupa bahwa nikmat Allah bukan hanya dari sisi materi aja. Nikmat Allah itu sangatlah luas, seperti nikmat Iman, nikmat sehat, nikmat beribadah, nikmat kebahagiaan bersama keluarga, dsb. 

    Intinya jangan lupa bersyukur atas apa yg kita dapat. Yakinlah selama usaha yg kita lakukan benar, apapun itu hasilnya, ya itulah rejeki kita. Rezeki masing" individu sudah Allah tentukan sebelum kita terlahir didunia dan tidak akan pernah tertukar, dan Allah tidak akan mematikan seseorang sebelum rezeki didunianya disempurnakan.

  • ?
    Lv 5
    1 tahun yang lalu

    Ini nanya ya? Kok riak banget.. :v

  • ?
    Lv 7
    1 tahun yang lalu

    Nah, saya nyimak saja.

  • Anonim
    1 tahun yang lalu

    Kalo kamu hanya berdoa saja dan gak kerja, trus duit dapatnya dari mana ? Emangnya dapat transferan dari langit ? Lha kalo kamu dari keluarga kaya, berarti kan ortu mu yg kerja keras dan mbayarin semua itu dan kamu hanya males2an doa melulu. 

    Kalo hanya dgn doa bisa jadi kaya apa gak orang Indo kaya semua, kan didunia ini orang Indo gak ada yg ngalahin soal doa. Nyatanya kan tidak sama sekali ! Malah mlarat nomer wahid. 

    Jadi teorimu tidak berlaku universal, orang yg gak pernah doa sama sekali aja ada yg sangat kaya sekali seperti Jack Ma atau Bill Gate. 

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.