Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

tye ditanyakan dalam Seni & InsaniLain-lain - Seni & Insani · 1 dekade yang lalu

Bagaimana menilai sebuah karya seni pertunjukan ? Apakah masalah tingkat Apresiasi menjadi penting ?

Sering kali kalau kita menonton seni pertunjukan merasa tidak mengerti apa yang dimaksud si seniman, tapi kita sangat terpukau dengan apa yang kita saksikan. Ada yang bilang apresiasi menjadi penting jika ingin menonton pertunjukan, agar tidak bingung atau dapat mengerti ungkapan-ungkapan yang di tampilkan.

4 Jawaban

Peringkat
  • JALU
    Lv 6
    1 dekade yang lalu
    Jawaban Favorit

    Ya , tingkat apresiasi seseorang akan sangat membantu didalam menikmati dan memahami sebuah karya seni.

    Apresiasi adalah sebuah proses , dimana semua pemahan empiris kita terhadap nilai2 budaya yang kita pahami menjadi dasar dari interaksi kita terhadap sebuah pemahaman karya seni.

    Seringkali siseniman menyertakan katalogus dalam pameran atau pertunjukannya yang berisi konsep dari karya2 yang ditampilkannya , hal itu dimaksudkan juga utk membantu kita mendekati tahapan apresiasi yang dibutuhkan didalam menyimak karya yang sedang kita amati.

  • 1 dekade yang lalu

    Tergugah namun bingung boleh2 saja, pengertian tiap orang berbeda-beda. Memang apresiasi penting, namun itu tidak menghalangi orang awam untuk menikmati seni bukan?

    Masalah apresiasi lebih ditujukan untuk kritikus serta juri suatu lomba atau juga penggemar seni (dalam hal ini yang sudah hobi)

  • 1 dekade yang lalu

    kurasa apresiasi itu memang penting untuk menilai karya seni , karena kalau tidak kita akan merasa tidak mengerti apa yg diungkapkan oleh si seniman

  • 1 dekade yang lalu

    apresiasi adl hal yg penting dr sebuah pertunjukan dimana didalam apresiasi itulah akan tersirat alur cerita pertunjukan itu sendiri. apresiasi mimik muka dan bahasa tubuh adalah hal yg paling nyata dapat dinikmati untuk orang seperti saya yg tidak begitu paham dg "keindahan seni"

    kadang saat aku melihat teater aku merasa nggak "ngeh" atau paham dg isi ceritanya tp melihat apresiasi mereka aku cukup terbantu

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.