Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

?
Lv 5
? ditanyakan dalam KesehatanLain - Kesehatan · 9 tahun yang lalu

apa aja akibat perut kosong?

bisa masuk angin atau perut kembungkah?

4 Jawaban

Peringkat
  • 9 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    bisa tuh. kemaren aja w telat makan siang, udah makan trus w tdr, bangun tidur perut w kembung, sendawa mulu lg. tp malem enakkan sih, ngonsumsi yg anget2. tp yg paling ga bs w tahan, migren w kambuh, ga tahan banget kalo telat makan

  • Anonim
    9 tahun yang lalu

    Lapar pasti. Efek yang menyertainya bila tak segera diisi : kembung, pusing, dehidrasi, lemas, tak bersemangat, mengantuk. (kayak orang puasa gitu lah)

  • Anonim
    9 tahun yang lalu

    perut adalah organ tubuh yang bekerja di bawah kesadaran.

    Perut berfungsi mengolah, mencerna dan memisahkan antara sari dan ampas makanan yang masuk ke perut. Saat bekerja, perut menghasilkan asam lambung sebgai zat untuk membantu penyerapan dan pengolahan makanan. Saat perut kosong, perut akan terus bekerja tanpa henti. Jika tidak ada makanan yang diolah, maka yang diolah adalah otot2 perut. Kerjanya seperti mesin giling. Jika otot2 perut tergesek terus menerus akibat perut yang kosong, maka lapisan pelindung asam lambung yang ada di sekitar organ lambung akan menjadi tipis dan rapuh. Penipisan tersebut akan memicu pengeluaran asam lambung yang berlebih dan sulit terhenti. Asam lambung bersifat sangat asam dan akan melukai daerah lambung. Perlukaan tersebutlah yang disebut dengan gastritis atau maag. Jika ini berlanjut, maka akan menimbulkan maag kronis yang sangat berbahaya dan dapat menyebabkan kematian. Jadi jangan berlama2 membuat perut menjadi kosong apabila memang tidak sedang puasa.

    Trimakasih, semoga bermanfaat.

  • 9 tahun yang lalu

    lapar, kalau telat makan bisa mag

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.