Yahoo Answers akan ditutup pada 4 Mei 2021 dan situs web Yahoo Answers sekarang tersedia dalam mode baca saja. Tidak akan ada perubahan pada properti atau layanan Yahoo lainnya, atau akun Yahoo Anda. Anda dapat memperoleh informasi lebih lanjut tentang penutupan Yahoo Answers dan cara mengunduh data Anda di halaman bantuan ini.

sunrise ditanyakan dalam Masyarakat & BudayaHari LiburRamadhan · 8 tahun yang lalu

Yang mengganggu di room ini?

User-user yang bukannya menjawab pertanyaan penanya, malahan sibuk mengomentari jawaban user-user diatasnya.

Kalau tak dapat menjawab, lebih baik diam daripada mempermalukan diri.

Tak ada kayu, rotan-pun jadi.

Tak bisa jawab, komentar-pun jadi.

Tanggapan anda?

Perbarui:

@Islam Moderat.

Apakah termasuk kebebasan berekspresi pula menggunakan avatar dan username cowok?

Kebebasan berekspresi yang salah kaprah, ya @S.M.

Bagaimana mungkin cewek yang di dominasi perasaan (Nabi menyebut: kekurangan akal) bisa mirip dengan cowok yang di dominasi akal (kata ibu-ibu: tidak punya perasaan)?

Lucu juga tiap membaca post anda, avatarnya Ulil Abshar tapi jawabannya kok ya amat berperasaan, gitu... LOL... (Maaf sepenuh hati, seandainya komentarku ini menyakiti perasaan anda).

5 Jawaban

Peringkat
  • 8 tahun yang lalu
    Jawaban Favorit

    Tanggapan saya...

    Ummm bagaimana yah, biasanya saya menyebut dengan istilah OOT= Out Of Topic. Biasanya orang yang OOT sebenarnya ingin menyampaikan sebuah pandangan sekalipun telah keluar dari topik yang sedang dibahas di lapak itu.

    Bukan berarti saya pasti bersih dari OOT. Sebisa mungkin saya jawab sesuai dengan substansi yang ditanyakan, tapi kan tetap orang lain yang menilai... Nah kalau kewajiban menjawabnya sudah saya jawab, barulah bisa diperluas lagi dengan menambahkan komentar komentar untuk memberikan paradigma yang ingin disampaikan.

    Ada banyak karakter ciri orang OOT, barangkali ini salah satu ciri saja yang bisa kita ambil pelajaran: "Mempersoalkan siapa yang menyampaikan, bukan apa yang disampaikan"

    Buat saya sendiri, kalau saya tidak menjawab ya berarti tidak usah menjawab, apalagi komentar OOT. Ada beberapa alasan mengapa orang tidak menjawab: Tidak bisa atau tidak mau berpolemik.

  • ?
    Lv 6
    8 tahun yang lalu

    Setuju dg nanda Damar.

    Cuek aja @ Sunrise, maklumlah di YA ini ada tipe orang2 yg sangat aneh, yg ga pernah ditemui di dunia nyata , dcr itu tetap aktif disini....dia menyamar tapi ga bisa menyamar, sy tau akun yg mana. Gayanya yg sok culun sungguh menyebalkan, gak kalah aisyah kafir, bikin mata jadi rabun hehehe

    ---------------------------------

    @Muhliza perkenalkan saya khansa,,,,,,,:) :) :)

  • Anonim
    8 tahun yang lalu

    masih mending gan ketimbang keluar caci makiannya...

    dari cara mereka komentar bisa di lihat "kelas' nya di mana... hik..hik..hik..

  • Anonim
    8 tahun yang lalu

    Yang dikatakan sering mengganggu itu contohnya @Terima Kasih. Saya tahu di balik akun @Terima Kasih, sudah bau tanah tapi masih tetap tidak mau tobat. Perempuan, kasar lagi.

    Di dalam al Quran sudah disebutkan perumpamaannya, seperti perumpamaan anjing (baca :QS : 7 : 176). Atau sudah seperti binatang, pekak, tuli dan tak mengerti apapun (Baca QS : 8 : 22).

    Bukan saja di room ini, di room agama dan keperyaaan pun sering muncul user seperti sifat @Terima Kasih. Ketika sedang asyik-asyiknya diskusi berdebat dengan non-muslim, dia keluar lagi bak keluar dari kandangnya, menjulurkan lidahnya menabur fitnah kiri kanan, bungkonlah, kafirlah, syiahlah, mengkloning avatar orang lagi. Dan itu adalah user wahabi.

    Sumber: http://id.answers.yahoo.com/question/index;_ylt=As... ============= @Terima kasih ,,,,,,:) :) :)
  • 8 tahun yang lalu

    kedepankan kebebasan berekspressi. Jgn batasi mereka. Krn bisa disinyalir melanggar hak seseorang.

Masih ada pertanyaan? Dapatkan jawaban Anda dengan bertanya sekarang.